SEGALANYA TENTANG HYPERTENSI
Hipertensi atau Darah Tinggi adalah keadaan dimana seseorang mengalami peningkatan tekanan darah diatas normal atau kronis (dalam waktu yang lama). Satu-satunya cara untuk mengetahui hipertensi adalah dengan mengukur tekanan darah kita secara teratur.
Diketahui 9 dari 10 orang yang menderita hipertensi tidak dapat tahu dimana punca datangnya penyakit itu. Itulah sebabnya hipertensi dijkatakan sebagai pembunuh senyap atau silent killer.
TANDA TANDA PENYAKIT TEKANAN DARAH TINGGI
1) Biasanya orang yang menderita hipertensi akan mengalami sakit kepala, pusing yang sering dirasakan akibat tekanan darahnya naik melebihi batas normal.
2) Wajah akan menjadi kemerahan.
3) Pada sebagian orang akan mengalami detak jantung yang berdebar-debar.
4) Orang yang mengalami darah tinggi akan mengalami gejala hipertensi seperti pandangan mata menjadi kabur atau menjadi tidak jelas.
5) Sering buang air kecil
6) Sering mudah kelelahan jika melakukan apa apa aktiviti
7) Sering terjadi pendarah di hidung
8) Gejala hipertensi yang serius boleh menyebabkan penyakit vertigo
9) Orang yang mempunyai darah tinggi biasanya akan sensitif dan mudah marah terhadap hal-hal yang tidak dia sukai.
7 PUNCA PENYAKIT TEKANAN DARAH TINGGI
1. USIA
Tidak dinafikan faktor usia merupakan salah satu penyebab seseorang terkena penyakit darah tinggi, Semakin bertambahnya usia seseorang akan mengurangi elastisiti pembuluh darah sehingga tekanan darah didalam tubuh orang yang sudah lanjut usia akan mengalami kenaikan dan boleh melebihi paras normal
2. KETURUNAN
Orang tua yang mempunyai penyakit darah tinggi atau hipertensi ada kemungkinan boleh menurunkan kepada anaknya, jadi jika orang tua anda mengalami sakit darah tinggi sebaiknya anda selalu waspada karana anda juga boleh terkena penyakit tersebut.
3. JENIS KELAMIN
Para peneliti berpendapat bahawa lelaki yang berusia 45 tahun lebih berisiko terkena penyakit darah tinggi dibandingkan wanita, sedangkan wanita yang berusia diatas 65 tahun lebih berisiko terkena penyakit darah tinggi.
4. OLAHRAGA
Orang yang tidak pernah melakukan berbagai olahraga akan lebih berisiko terkena penyakit darah tinggi, gaya hidup yang tidak sihat karana tidak pernah melakukan olahraga akan menyebabkan jantung menjadi tidak sihat jika jantung tidak sihat secara otomatis jantung tidak bisa memompa darah dan akan mengakibatkan aliran darah didalam tubuh menjadi tidak lancar.
5. POLA MAKAN
Pola makan yang buruk merupakan salah satu penyebab orang terkena penyakit darah tinggi, jika seseorang sering mengamalkan makanan-makanan yang mempunyai kadar lemak tinggi dia akan berisiko terkena penyakit hipertensi. Makanan yang berlemak tinggi akan membuat penyumbatan di pembuluh darah sehingga tekanan darah akan menjadi naik dan menyebabkan penyakit hipertensi.
6. MINUM ALKOHOL
Minuman beralkohol sangat tidak baik untuk kesehatan tubuh, jika anda yang sering mengkomsumsi minuman beralkohol sebaiknya anda mulai mengurangi kebiasaan buruk anda bahkan anda harus menghentikannya. Minuman beralkohol akan meningkatkan kadar trigliserida dalam darah , trigliserida adalah kolesterol yang jahat yang bisa menyebabkan tekanan darah menjadi naik secara drastis.
7. STRESS
Faktor yang lainnya adalah stres, orang yang sering mengalami stres biasanya tekanan darahnya akan menjadi naik. Jika orang sedang stres hormon adrenalinnya akan menjadi meningkat lebih jauh sehingga akan menyebabkan tekanan darah didalam tubuh menjadi naik. Maka dari itu anda harus sering melakukan refresing untuk menyegarkan otak anda agar tidak mengalami stres yang berlarut-larut.
TIPS MAKANAN UNTUK PESAKIT DARAH TINGGI
1. MINUM JUS BELIMBING
Hanya dengan minum jus belimbing manis saja maka akan membantu untuk mengatasi penyakit hipertensi. Jus belimbing manis tidak hanya enak saja untuk di konsumsi namun memiliki khasiat. Tetapi sebaik nya biarkan saja rasa manis di dapatkan alami dari buah belimbing, dan tidak memberikan pemanis buatan lain nya seperti gula atau pun susu.
2. SELEDRI
Selain dengan jus buah belimbing untuk mengatasi penyakit hipertensi juga dapat di bantu oleh daun seledri. Daun seledri memiliki khasiat yang hampir sama dengan buah belimbing yang ketiak di konsumsi akan menurunkan tekanan darah menjadi normal. oleh sebab itu jika telah memiliki tekanan darah yang rendah sebaik nya menghindari daun seledri untuk di makan.
3. BUAH MENGKUDU
Buah mengkudu bisa di minum ketika di olah di buat jus buah. Jus buah mengkudu juga sama dengan buah belimbing namun beda di rasa yang hambar dan tidak manis, namun khasiat nya juga dapat menurunkan tekanan darah.
CARA MENCEGAH PENYAKIT TEKANAN DARAH TINGGI
~ Lakukan olahraga secara teratur minimal tiga kali dalam satu minggu.
~ Komsumsi sayuran hijau yang berserat tinggi.
~ Komsumsi buah-buahan segar yang kaya akan vitamin.
~ Kurangi garam didalam tubuh.
~ Minum air putih yang cukup minimun 8 gelas sehari.
~ Dapatkan rehat yang cukup
~ Hindari minuman soda dan alkohol.
~ Hindari untuk merokok.
~ Hindari stres yang berlebihan.
Bagaimana Vivix dapat membantu Hypertensi ?
Kandungan Vivix yang kaya dengan resveratrol sangat-sangat membantu dalam mengurangkan risiko penyakit jantung dan tekanan darah tinggi. Resveratrol dapat menurunkan trigliserida , LDL, dan lemak berlebihan di dalam darah serta meningkatkan nisbah kolesterol HDL dan LDL. Resveratrol di dalam Vivix juga berperanan sebagai ” pembersih pembuluh darah “, membantu menurunkan kepekatan darah dan mencegah terbentuknya pembekuan darah.
Resveratrol yang terkandung di dalam Vivix juga dapat mencegah terbentuknya arteosklerosis (keradangan pada pembuluh darah), mencegah kekejangan pembuluh darah, mengawal bekalan darah normal ke seluruh jaringan dan organ tubuh, serta dapat memperbaiki pengerasan pembuluh nadi dan tekanan darah serta mencegah penyakit yang berkaitan dengan saluran darah jantung.
Comments
Post a Comment